Media nasional cakrawala.com, Musi Rawas-Desa L Sidoharjo Kecamatan Tugumulyo, Kabupaten Musi Rawas, Provinsi Sumatera Selatan baru saja mengadakan turnamen sepak bola antar RT/ Dusun dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia. Turnamen ini diikuti dengan antusias oleh berbagai tim dari setiap RT yang ada di desa tersebut.
Pertandingan final digelar pada Minggu 14/8/2025) sore, bertempat di Lapangan Sepak Bola Desa L sidoharjo. Final ini mempertemukan dua tim tangguh, yaitu Tim Sepak Bola putra dan putri
Pertandingan berlangsung sangat sengit dan penuh semangat dari awal hingga akhir.
Dengan hasil akhir lomba sepak bola putra dan putri
putri
1.🏆 Dusun 4 mbaratan
2. 🏆. Dusun 6
3. 🏆 Dusun 7
putra
1. 🏆 Dusun 4 mbaratan
2. 🏆 Dusun 6
3. 🏆 Dusun 2
Kepala Desa Desa L sidoharjo
dalam sambutannya saat memantau langsung , menyampaikan apresiasinya atas semangat dan dedikasi para peserta. “Pertandingan Harus disertai semangat dan sportifitas antara tim, Dan juga sebagai bentuk pembinaan mental, fisik, dan semangat nasionalisme generasi muda,” ujar beliau.
Selain itu, kegiatan ini dan kegiatan lain nya.juga menjadi suatu kebersamaan Dan memeriahkan HUT ri ke-80 tingkat Dusun terkhusus Desa L SIDOHARJO kabupaten Musi Rawas,provinsi Sumatera Selatan.
ADEK (SJ)